Polda Sultra Kembalikan Motor Curian ke Pemilik, Usai Bongkar Sindikat Curanmor

Polda Sultra Kembalikan Motor Curian ke Pemilik, Usai Bongkar Sindikat Curanmor

Polda Sultra mengembalikan motor curian ke warga--tribratanews.sultra.polri.go.id

“Saya sangat berterima kasih kepada pihak kepolisian. Tidak menyangka motor saya bisa kembali. Semoga ke depan kepolisian semakin giat menjaga keamanan masyarakat,” ucapnya haru.

Kapolda Sultra menegaskan bahwa pihaknya berkomitmen menuntaskan kasus curanmor dan tindak pidana lainnya sebagai wujud nyata pelayanan hukum bagi masyarakat.

Sumber: