Mata Uang Kripto Ini Bakal Diluncurkan di Amerika

Mata Uang Kripto Ini Bakal Diluncurkan di Amerika

Mata uang Kripto yang bakal diluncurkan di Amerika--net

Hal ini dinilai sebagai angin segar bagi investor dan pelaku pasar yang selama ini menghadapi ketidakpastian hukum.

Beberapa penerbit ETF juga dikabarkan tengah menjajaki peluncuran produk berbasis token berkapitalisasi kecil, termasuk SUI dan bahkan meme coin seperti TRUMP dan MELANIA, seiring dengan meningkatnya minat investor ritel terhadap instrumen kripto non-konvensional.

Dengan meningkatnya peluang persetujuan, dukungan regulasi yang lebih ramah kripto, dan partisipasi aktif dari institusi besar, 2025 bisa menjadi tonggak penting bagi adopsi ETF altcoin di pasar keuangan tradisional.

Para investor kini menanti keputusan SEC yang dapat membuka babak baru dalam integrasi aset digital ke dalam sistem pasar modal global.

 

Sumber: