Dusan Vlahovic Jadi Target Utama Barcelona di Bursa Transfer

Senin 05-01-2026,22:02 WIB
Reporter : Sahroni
Editor : Sahroni

Meski AC Milan memiliki keuntungan dari sisi pengalaman liga dan kehadiran pelatih Massimiliano Allegri, Vlahovic diyakini lebih memprioritaskan kepindahan ke Camp Nou sebagai tujuan utama dalam petualangan barunya pada musim panas mendatang.

Kategori :